
Prediksi Bola Munchen Vs Sevilla 25 September 2020
September 20, 2020 3:40 pmUEFA Super Cup hadir pada tengah pekan ini mempertemukan Munchen berhadapan dengan Sevilla. Puskas Arena menjadi tempat bagi Munchen dan Sevilla saling baku hantam demi bisa mengangkat tropi pertama mereka pada musim 2020/2021. Munchen yang menjadi favorit lewat permainan ofensif nya akan mendapat hadangan dari Sevilla yang memiliki pertahanan tangguh.
Kondisi Munchen Vs Sevilla
Munchen menunjukan tim nya dalam kondisi siap tempur lewat kemenangan telak 8 – 0 atas Schalke pada laga pertama Bundesliga. Hasil tersebut menunjukan jika pasukan Hans Flick sudah tidak sabar turun pada laga penting tengah pekan ini melawan Sevilla. Hans Flick yang sukses membawa Munchen meraih treble musim lalu mengincar tropi pertama nya pada musim ini diajang UEFA Super Cup. Para pemain terbaik akan langsung menhiasi line up utama tim termasuk pemain baru mereka Sane yang langsung mencetak gol pada laga debut nya. Lewandowski juga dalam kondisi bugar menjadi mesin gol tim dalam mengincar jala gawang Sevilla. Munchen memiliki peluang besar menang pada laga ini karena tim nya sedang dalam kondisi onfire.
Sevilla yang baru mencatat laga resmi pertama nya pada tengah pekan ini langsung bertemu Munchen dalam ajang UEFA Super Cup. Sebagai juara Europa League 2019/2020 Sevilla akan menantang Munchen yang menjadi juara Liga Champions. Lopetegui merasa skuad nya masih jauh dari kekuatan Munchen saat ini. Bagi nya tim nya turun sebagai non unggulan yang akan berupaya sebaik mungkin bisa tampil maksimal. Kembali Rakitic musim ini tentu bisa mengantikan Banega yang hengkang dalam memberi kreavitas bagi permainan tim. Kecepatan dua winger Suso dan Ocampos menjadi tumpuan bagi Sevilla dalam menebus jala gawang Munchen yang dijaga Neuer. Sevilla memastikan tim akan memberi perlawanan pada laga final UEFA Super Cup musim ini.
Catatan Pertemuan Kedua Tim
11-04-2018 Munchen 0 – 0 Sevilla
03-04-2018 Sevilla 1 – 2 Munchen
Perkiraan Line Up Kedua Tim
Munchen
1 Neuer – 5 Pavard – 4 Sule – 17 Boateng – 19 Davies – 18 Goretzka – 6 Kimmich – 10 Sane – 25 Muller – 7 Gnabry – 9 Lewandowski
Sevilla
1 Vaclik – 16 Navas – 12 Kounde – 20 Carlos – 19 Acuna – 10 Rakitic – 25 Fernando – 8 Jordan – 5 Ocampos – 15 En Nyesri – 7 Suso
Prediksi Skor
Munchen 3 – 1 Sevilla
Categorised in: Prediksi Bola, UEFA Super Cup
This post was written by Hendra winata